Rabu, 23 Maret 2016

9 Alasan Kenapa Harus Makan Nanas
Jakarta, Nanas merupakan buah yang banyak bermanfaat untuk kesehatan. Setidaknya ada 9 alasan kenapa nanas patut untuk dikonsumsi.
Buah nanas banyak dikonsumsi oleh masyarakat baik sebagai buah asli, jus atau bisa juga dicampurkan dalam salad buah, asinan dan rujak. Nanas merupakan salah satu buah tropis yang bisa memberikan efek segar bagi yang mengonsumsinya.
Berikut beberapa manfaat buah nanas yang membuat tubuh sehat, seperti dilansir lifemojo, Senin (16/5/2011):
1. Kaya vitamin dan mineral
2. Memperkuat tulang
3. Baik untuk gigi
4. Mencegah degenerasi makula (kehilangan penglihatan)
5. Membantu arthritis
6. Meredakan batuk dan pilek
7. Melancarkan pencernaan
8. Meringankan sinusitis dan bronchitis
9. Mengurangi risiko penggumpalan darah dan penyakit jantung


Baca selengkapnya di Detik.com


Manfaat Buah Nanas


Nanas (Ananas comosus (L.) Merr.) adalah sejenis tumbuhan tropis yang berasal dari Brazil, Bolivia, dan Paraguay. Di Indonesia, penghasil buah nenas terbesar terletak di Lampung. Selain manis dan segar, nanas juga baik untuk kesehatan. Meski demikian, perempuan hamil sebaiknya menghindari nanas untuk menjaga janin dari keguguran.

Kandungan:
- protein
- kalori
- karbohidrat
- vitamin ( A, B1, C)
- zat besi
- lemak
- kalsium, fosfor
- fosfor
- magnesium
- natrium

Khasiat:
- antiradang
- melunakkan makanan di lambung
- mencegah pertumbuhan sel kanker
- mengangkat sel kulit mati
- mengatasi radang kulit
- mengobati bisul


Baca selengkapnya di Detik.com



Naga Penurun Kolestrol


Jakarta - Naga yang satu ini memang benar-benar sakti. Mengapa tidak? Selain rasanya yang enak dan segar juga bisa menyembuhkan berbagai penyakit. Kok bisa?

Eitss... tapi ini bukan naga jadi-jadian loh, karena naga yang dimaksud adalah buah naga atau dragon fruit. Bentuknya mirip dengan nenas, tetapi berwarna merah dan memilik sayap di kulitnya seperti naga. Hmm... mungkin itu ya sebabnya mengapa buah ini dinamakan buah naga.

Untuk isinya sendiri buah naga ini ada dua jenis, yaitu berwarna merah dan putih berbintik-bintik hitam. Buah naga yang berwarna putih ini mirip dengan buah kiwi dan lebih mudah didapat dibanding buah naga berwarna merah. Meskipun konon, buah naga berwarna merah memiliki khasiat yang lebih tinggi dibanding yang berwarna putih. Meskipun begitu keduanya diyakini dapat menyeimbangkan kadar gula darah, penurun kolestrol, mencegah kanser usus, dan memenurunkan kadar lemak dalam badan.

Baca selengkapnya di Detik.com


Wanita Hamil Tidak Boleh Sembarangan Makan Nanas


Vlog - Nanas. Jika kata itu disebutkan pasti dalam benak Anda akan terbayang buah berwarna kuning, memiliki rasa manis-asam, dan kulit serta daunnya berduri. Nenas atau yang biasa disebut nanas, memiliki bahasa latin (Ananas comosus). Nenas merupakan tumbuhan atau tanaman tropis yang berasal dari Brazil, Paraguay dan Bolivia.

Rasa buah nenas memang enak, manis dan asam. Sering dipadukan atau dijadikan sebagai campuran dalam makanan khas Indonesia, rujak buah, atau dijadikan selai.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar